-->

Apa Itu Subscriber dan Fungsinya untuk Blog

Subscriber adalah kata lain dari pelanggan dalam bahasa Indonesia. Pelanggan dari apa? Tentu saja pelanggan dari blog anda. Pelanggan halaman feed blog anda (baca: Apa itu Feed Blog). Dan juga pelanggan tulisan blog anda via email. Tapi Subscriber ini tidak akan ada jika di blog anda, belum terpasang fiturnya. Fitur bisa berlangganan gratis melalui email. Jika fitur ini sudah dipasang, maka setiap pengunjung yang sudah menjadi Subcriber blog anda, yang sudah berlanggan setiap update terbaru di blog anda, maka mereka akan tercatat secara otomatis. Berapa jumlah mereka dan pertambahan jumlahnya dari waktu ke waktu. Bahkan juga siapa diantara mereka, yang bisa dikenali melalui email, dan jejak browsingnya di blog anda.

Lalu dimana bisa anda dapatkan fitur berlangganan untuk para subscriber tersebut? Langsung saja ikuti caranya di: Cara Pasang Widget Langganan Tulisan di Blog

Komentar yang tidak relevan, jorok, spamming dan promosi link akan dihapus

Desember 2015 - Erianto Anas - blogernas